Senin, 07 November 2011

Ilmu/ Teknik Copy Paste


Ilmu/ Teknik Copy Paste

Ilmu copy paste ternyata juga ada lho ... Nah yang hobinya copy paste simak baik-baik nee. Mari kita kurangi pembajakan dan kita hargai yang memang patut untuk dihargai untuk itu.

Kasus
Isnaini dot com, menuntut seorang blogger yang menggunakan templatenya karena tidak mencantumkan/ menghapus URL isnaini dot com pada templatenya...
Nah looo..
Hasil jerih payah ARS dijarah oleh blogger yang tidak bertanggung jawab. Template bahkan postingannya juga
Kalau acaranya begini masih mau copas sembarangan??

Show time : Aturan ber-copas ria
  • Usahakan minta ijin terlebih dahulu
  • No Edit. Copy Paste apa adanya
  • Link/ souce code yang jelas [lengkap]
  • Jangan full copas. Copas bagian-bagian yang penting saja. Kemudian tambahkan kalimat-kalimat sendiri yang mencerminkan gaya bahasamu.
Mari sama-sama menghargai para penulis aslinya. Masak bajakan lagi ...

5 komentar:

Alhamdulillah pak saya sudah mengerti

pak tia udah ya blognya hihi :D

pak surini udah ya blog nya

bpk saya sudah selesai ujian nya untuk ambil nilai

Posting Komentar

Daftar Blog Saya

Recent Posts

Powered By Blogger

Mengenai Saya

Foto saya
Saya adalah insan yang ingin berguna untuk sesama, karena dengan itu saya merasakan kebahagiaan dan kepuasan yang begitu nikmat,, smoga Allah SWT mempermudan dan tetap meluruskan niat saya

Followers